Fakultas Farmasi Unhas Kedatangan Ketua Umum PATELKI Bersama Anggota Bahas Penjajakan Kerjasama
Makassar 19/06/2023, Fakultas Farmasi Universitas Hsanuddin mendapat kunjungan dari Ketua Umum Pusat dan Cabang Patelki
(Persatuan Ahli Teknologi Laboratorium Medik Indonesia) beserta Anggota Untuk Penjajakan Kerjasama dengan Fakultas Farmasi UNHAS.