Makassar, 2024 – Fakultas Farmasi Universitas Hasanuddin (UNHAS) terus menunjukkan komitmennya dalam membangun Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). Upaya ini sejalan dengan visi UNHAS dalam mewujudkan tata kelola perguruan …
Makassar, November 2024 – Rektor Universitas Hasanuddin (Unhas) menghadiri acara pelantikan dan pengambilan sumpah apoteker periode November 2024 yang berlangsung dengan khidmat di Makassar. Acara ini dihadiri oleh para lulusan program profesi apoteker Fakultas Farmasi Unhas beserta keluarga mereka, yang …
Universitas Hasanuddin berhasil meraih gelar Juara Umum pada ajang Pekan Ilmiah Nasional Mahasiswa (PIMNAS) ke-37 yang digelar di Universitas Airlangga. Prestasi ini menjadi bukti komitmen dan dedikasi mahasiswa Unhas dalam bidang penelitian dan pengembangan ilmu pengetahuan di tingkat nasional. PIMNAS …
Takalar, 12 Oktober 2024 – Fakultas Farmasi Universitas Hasanuddin (Unhas) resmi menjalin kerjasama dengan Pemerintah Desa Banyuanyara, Kecamatan Sanrobone, Kabupaten Takalar. Perjanjian ini ditandai melalui penandatanganan kesepakatan yang berlangsung di Balai Desa Banyuanyara pada Sabtu, 12 Oktober 2024. Kerjasama ini …
Makassar, 2024 – Fakultas Farmasi Universitas Hasanuddin (UNHAS) merayakan Dies Natalis ke-17 tahun ini dengan tema “Building a Harmonious and Innovative Future: Celebrating 17 Years of Excellence in Pharmacy.” Serangkaian acara telah disiapkan untuk memperingati perjalanan 17 tahun Fakultas Farmasi …
Makassar, 2024 – Fakultas Farmasi Universitas Hasanuddin (UNHAS) kembali menggelar program summer course pada tahun 2024, kali ini bekerja sama dengan Ton Duc Tang University, Vietnam. Program ini diikuti oleh puluhan mahasiswa dari kedua universitas dan bertujuan memperkaya pengetahuan serta …
Makassar 09/09/2024– Fakultas Farmasi Universitas Hasanuddin dengan bangga menyambut kehadiran Dr. Norkasihan Ibrahim, seorang praktisi dan akademisi dari Universiti Teknologi MARA, Malaysia, sebagai visiting professor. Kehadiran beliau merupakan bagian dari program penguatan mutu akademik dan kolaborasi internasional Fakultas Farmasi Universitas …
Makassar, 9 Agustus 2024 – Fakultas Farmasi Universitas Hasanuddin terus memperkuat posisinya sebagai institusi pendidikan unggulan dengan menjalin kerjasama strategis dengan PT. Biofarma, khususnya di bidang pendidikan Program Studi Profesi Apoteker (PSPA). Kerjasama ini ditandatangani oleh Dekan Fakultas Farmasi, Prof. …
HI FELLAS!Kabar gembira, Fakultas Farmasi melaluikegiatan IKU Tahun 2024 kembali lagi memberikan bantuan biaya dan reward untuk mahasiswa Program Studi Sarjana Farmasi Unhas yang melakukan kegiatan MBKM Mandiri dan mengikuti perlombaan mahasiswa. DAFTARKAN SEGERA DIRIMUPaling lambat 30 November 2024 melalui:MBKM …
Jakarta (30/5) – Dalam upaya memperkuat kerjasama akademik dan penelitian, Dekan Fakultas Farmasi Militer (FFM) Universitas Pertahanan Republik Indonesia (Unhan RI), Prof. Dr. apt. Yahdiana Harahap, M.S., dan Dekan Fakultas Farmasi Universitas Hasanuddin, Prof. Dr.rer.nat. apt. Marianti A. Manggau, telah …