Makassar, (25/02) Bertempat di Ballroom Hotel and Convention Unhas, Kampus Unhas Tamalanrea, Makassar. Universitas Hasanuddin melalui Bidang Akademik dan Kemahasiswaan menyelenggarakan Unhas Open Day (UOD) 2023 untuk pertama kalinya. Kegiatan yang bertujuan memperkenalkan tentang Unhas secara menyeluruh. Unhas Open Day …
Sejarahnya dimulai dari rapat antara presiden Universitas/Institut Negeri Seluruh Indonesia yang diadakan di Jakarta pada Bulan Desember 1962. Menteri perguruan tinggi dan ilmu pengetahuan Republik Indonesia, yang waktu itu dijabat oleh Prof. Dr. Ir. Hadiwidjaya, menginstruksikan pelaksanaan keputusan MPRS supaya setiap Universitas Negeri mempunyai lebih banyak Fakultas B (Eksakta) dari Fakultas A (Non Eksakta). Dalam hal ini Universitas Hasanuddin harus mendirikan dua Fakultas Eksakta.
Presiden Universitas Hasanuddin yang dijabat oleh Prof. Arnold Mononutu, mengadakan Rapat untuk membicarakan instruksi menteri tersebut dengan Pimpinan Fakultas, Dewan Penyantun serta beberapa ahli, baik dari dalam lingkungan Unhas maupun dari luar. Dalam rapatnya pada tanggal 11 Maret 1963 menyepakati pembentukan Fakultas-Fakultas Eksakta. Dalam rangka pembentukan Fakultas tersebut dibentuklah panitia yang dinamakan Panitia Persiapan Pembentukan Fakultas-Fakultas B Universitas Hasanuddin yang diketuai oleh Andi Pangerang Pettarani. Panitia ini dilengkapi dengan 3 sub panitia kerja, masing-masing untuk pembentukan Fakultas Ilmu Pasti dan Ilmu Alam, Fakultas Kehutanan dan Fakultas Kedokteran Gigi. Sub panitia kerja FIPPA diketuai oleh Ir. Aminuddin Ressang, anggota Drs. Anwar Djamadin, Drs. I.G.N Agung dan Ramli Tjambari Sakka, BE.
VISI Menjadi bagian integral dari Universitas Hasanuddin sebagai communiversity yang tangguh dan unggul dengan kualitas global dalam penyelenggaraan pendidikan pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, intelektualitas dan profesionalisme kefarmasian dengan memanfaatkan sumber daya secara optimal. MISI Menghasilkan farmasis yang mandiri dan …
Kompetensi Utama: Kemampuan dalam penguasaan dan ketrampilan dibidang isolasi, sintesis, uji bioaktivitas bahan baku obat dan bahan alam. Kemampuan dalam penguasaan dan ketrampilan dibidang produksi dan kontrol kualitas sediaan farmasi, bahan baku dan fitofarmaka. Kemampuan dalam penguasaan dan ketrampilan dibidang …
No Nama Dosen Strata Gol Jabatan Kepakaran 1. NursiahHasyim, Dra., CES. Sp-1 IV/b Lektor Kepala Teknologi Farmasi 2. Herlina Rante, S.Si., M.Si. S2 III/b Asisten Ahli Teknologi Farmasi 3. Aisyah Fatmawaty, Dra. S1 IV/b Lektor Kepala Teknologi Kosmetika 4. Latifah …
Matakuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) terdiri dari 7 mata kuliah yaitu : NO. KODE MK NAMA MATAKULIAH SKS 1 072 U003 Pendidikan Agama 3 2 080 U002 Bahasa Indonesia 2 3 082 U003 Pendidikan Kewarganegaraan 3 4 081 U002 Bahasa Inggris …
Berikut ini Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan MKK NO. KODE MK NAMA MATAKULIAH SKS 8 103 N1104 Ilmu-ilmu Dasar Farmasi 4 9 101 N1103 Botani Farmasi 3 10 105 N1103 Anatomi Fisiologi Manusia 2 11 104 N1102 Kimia Organik 3 …
Berikut ini Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) NO. KODE MK NAMA MATAKULIAH SKS 29 132 N1103 Farmakognosi 3 30 201 N1103 Farmaseutika Dasar 3 31 209 N1102 Farmakognosi Analitik 2 32 235 N1102 Kultur Jaringan Tumbuhan 2 33 334 N1103 …