Kepala Laboratorium

Muhammad Aswad, M.Pharm.Sc., Ph.D., Apt.
Muhammad Aswad, M.Pharm.Sc., Ph.D., Apt
Upaya-upaya untuk menemukan obat baru selalu berkembang setiap saat. Berbagai macam metode coba dikembangkan untuk menghasilkan senyawa obat baru yang lebih baik dari obat-obatan sebelumnya. Salah satunya adalah rekayasa struktur kimia. Perubahan struktur kimia sebuah senyawa akan mengubah pula efek terapi yang dimunculkan. Laboratorium Kimia Farmasi menghadirkan upaya-upaya ini. Banyak metode yang telah dikembangkan. Hasilnya, banyak pula senyawa yang sedang diujikan pula. Hal ini dilakukan demi untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Ayo bergabung bersama kami!
Daftar Dosen
- Dr. Syaharuddin Kasim, M.Si., Apt.
- Yusnita Rifai, M.Pharm., Ph.D., Apt
- Andi Affandi, M.Sc., Apt
- Dr. Ayu Masyita, S.Si, Apt.
